SYARAT DAN KETENTUAN
Orion Holiday

Chaton WhatsApp

Syarat dan ketentuan
(term & Condition)

Orion holiday merupakan spesialisasi biro perjalanan wisata yang akan membuat perjalanan anda sangat berkesan dan berarti disetiap waktunya. Orion holiday merupakan perusahaan perorangan yang telah disahkan oleh akta notaries No. 30 Tahun 2012 yang berbadan hukum. Orion holiday office berlokasi di Kota Padang Bypass Km 13 Depan Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Baiturrahmah. Dapat ditempuh 10 menit dari airport.

kantor berada dekat dengan Bandara Internasional Minangkabau, ini sangat memudahkan anda untuk langsung melihat ketersedian Unit kendaraan kami.





Untuk memberikan pelayanan yang maksimal mohon diperhatikan beberapa hal sebelum anda melakukan pemesanan.

  • Pastikan semua syarat dan ketentuan sudah jelas, dapat dipahami/dimengerti
  • sekiranya masih ada keraguan atau pertanyaan mohon anda tidak sungkan-sungkan untuk menghubungi kami melalui email, sms, chat mesengger dan Telp dengan layanan 24jam
  • Karena Kami selalu siap melayani anda agar terjalinnya kerja sama yang baik (Sekarang dan masa mendatang) serta tidak terjadi kesalah pahaman satu dengan yang lain

Booking Mobil / Paket Wisata

  • Bokingan mobil / Paket Wisata dapat kami pastikan setelah anda mendapatkan konfirmasi dari kami.
  • Harap lakukan pembayaran DP sebesar 25% dari total harga dalam waktu 1�24 jam.
  • Sisa pelunasan dapat dilakukan 1 hari sebelum waktu berakhir atau sesuai dengan kesepakatan

Pembatalan

Apa bila terjadi pembatalan oleh pihak penyewa/bokingan setelah DP pembayaran di transfer kerekening kami, maka akan di kenakan dengan biaya administrasi sebagai berikut:

  • Pembatalan bokingan 15 hari sebelum jadwal kedatangan di kenakan biaya pentransfer kembali sesuai dengan ketentuan bank yang di pakai.
  • Pembatalan bokingan 7 hari sebelum jadwal kedatangan di kenakan pemotongan 25% dari total DP yang sudah di transfer.
  • Pembatalan bokingan 3 hari sebelum jadwal kedatangan di kenakan pemotongan 50% dari total DP yang sudah di transfer.
  • Pembatalan bokingan 1 hari atau tepat pada jadwal kedatangan di kenakan biaya 100% dari total DP yang sudah di transfer.









Testimoni


Group SKK Migas


Group DKK Depok


Group HSBC Bank


Group Pemko Depok


Bersama Walikota Depok

Paket Tour Wisata Padang by Orion Holiday akan selalu memberikan kesan yang terbaik selama anda berada di Padang Sumatera Barat, Pastikan Menggunakan Jasa Kami dengan Layanan Spesial dan mobil Bus Pariwisata terbaru di Kota Padang dengan Sopir dan Guide yang berpengalaman ramah yang akan selalu memberikan informasi tentang keindahan Budaya Alam Minangkabau di Sumatera Barat serta pelayanan yang terbaik dan memastikan kenyamanan anda saat dalam perjalanan, untuk info pemesanan Tiket tour Bus Pariwisata Padang hubungi kami di info Contact, Terima Kasih



Bank Support

We are not the first but we are the best

�kami bukan yang pertama tetapi kami adalah yang terbaik�